Tanaman Saprofit Biologi: Pengertian Tumbuhan Saprofit –
Saprofit adalah organisme yang hidup mendapatkan bahan organik dari
organisme yang telah mati atau membusuk. Biasanya, terjadi pada bakteri
dan jamur yang penting dalam mekanisme daur ulang dan pembusukan.
Sebagian besar jamursaprofit mengeluar-kan enzim hidrolase pada substrat
makanan untuk mendekomposisi molekul kompleks menjadi molekul sederhana
sehingga mudah diserap oleh hifa.
Saprofit ini menumpang pada organisme lainnya, tetapi tidak merugikan.
Tetapi juga tidak menguntungkan. Tumbuhan yang menumpang pada tumbuhan
inang mendapatkan air dari hujan.
Contoh Tumbuhan Saprofit
Misalnya saja sebagian besar bakteri yang hidup di tanah, jamur-jamur
yang tidak parasit serta jenis lainnya. Semuanya tidak mempunyai
klorofil, tidak mampu membentuk zat organis sendiri dari udara, sehingga
perlu mengambil makanan yang terdiri dari zat organis.
Perbedaan Parasit dengan Saprofit
Saprofit adalah cara hidup menumpang pada sisa makhluk hidup lain,
misalnya jamur saprofit, tanaman anggrek yang hidup menumpang pada sisa
batang lapuk, dsb
Parasit adalah cara hidup menumpang pada makhluk hidup lain dan
merugikan makhluk yang ditumpangi, misalnya benalu pada tumbuhan inang.
Akar benalu menusuk sampai jaringan pengangkut pada tumbuhan inang
0 komentar:
Posting Komentar